
Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat Mahasiswa Fasya Prodi Hukum Ekonomi Syari’ah dilakukan dalam berbagai kegiatan. Salah satunya adalah Pengabdian Kepada Masyarakat dengan tema pengembangan diri yang dilakukan dengan kegiatan pelatihan hard skill olah raga bersama santriwan dan santriwati Pondok Pesantren Al-Kamal Gombong Kebumen Jawa Tengah. Kegiatan ini diharapkan mampu menggali potensi mahasiswa khusunya kemampuan non akademiknya.